Belajar Bahasa Inggris Dan Arab

Menu
  • Home
  • Opini
  • Islam
  • Quran
  • Hadits
  • Arab
  • Tajwid
  • Inggris
  • Traveling
  • Komputer
  • Marketplace

Silahkan pelajari semua kaidah ilmu nahwu secara lengkap di aplikasi

Download Sekarang!
Home
Bahasa Arab
Pembagian isim Dari Segi Wujudnya
Bahasa Arab

Pembagian isim Dari Segi Wujudnya

sadunku 07/12/2016

Pembagian isim Dari Segi Wujudnya Dalam Ilmu Nahwu

Pembagian isim Dari Segi Wujudnya – Salah satu bentuk kalimat ada yang disebut dengan kalimat isim. Secara sederhana yang dimaksud dengan kalimat isim adalah kata benda sebagaimana arti dari kata “isim” itu sendiri. Materi tentang pembahasan isim ini telah dibahas pada tulisan sebelumnya, Untuk mengetahui pembahsan lebih lanjut mengenai pengertian kalimat isim, silahkan baca disini : Pengertian Isim

Berdasarkan wujudnya, berikut ini adalah pembagian isim dari segi wujudnya yaitu :

  • Isim Dhahir

Pengertian isim dzahir adalah :

مَا دَلَّ عَلَى مُسَمَّاهُ يِلَا قَيِّدٍ

Kalimat yang tidak mengandung kata ganti (mutakallim, mukhotob dan gaib)

Untuk contohnya banyak sekali, misalnya nama orang, nama tempat dan lain sebagainya.

  • Isim Dhamir

Sedangkan pengertian isim dhamir adalah :

مَا دَلَّ عَلَى مُتَكَلِّمٍ اَوْ مُخَطَبٍ اَوْ غَائِبٍ

Kalimat yang menunjukan makna mutakallim (orang pertama) mukhotob (orang kedua) dan gaib (orang ketiga).

Jumlah kalimat isim dzahir sendiri ada 14, berikut ini adalah rinciannya beserta maknanya :

هُوَ = Dia (Laki-laki satu orang)

هُمَا = Mereka berdua (Laki-laki berdua)

هُمْ = Mereka ( laki-laki tiga orang atau lebih)

هِيَ = Dia (perempuan satu orang)

هُمَا  = Mereka berdua (Perempuan dua orang )

هُنَّ = Mereka Perempuan (perempuan tiga orang atau lebih)

أَنْتَ = Kamu (laki-laki satu orang)

أَنْتُمَا =Kamu berdua (laki-laki dua orang)

أَنْتُمْ = Kalian (laki-laki bertiga atau lebih)

أَنْتِ = Kamu (Perempuan satu orang )

أَنْتُمَا = Kamu berdua (perempuan dua orang)

أَنتُنَّ = Kalian (Perempuan tiga orang atau lebih)

أَنَا = Saya (sendiri)

نَحْنُ = Kita (Berdua atau lebih)

Mari kita buat contohnya :

هُوَ قَائِمٌ = Dia berdiri

Misalnya anda sedang membicarakan seseorang yang sedang berdiri, Ini adalah contoh kalimat isim dhamir yang menunjukan makna gaib (orang ketiga) yaitu lafadz هُوَ

أَنْتَ جَمِيْلٌ = Kamu tampan

Misalnya kamu sedang berbicara kepada seseorang yang tampan, lalu kamu bilang kamu tampan. Yang menjadi contoh isim dhamirnya adalah lafadz  أَنْتَ

نَحْنُ فِى المَدْرَسَةِ = Kita berada di sekolah

Misalnya kamu sedang berbica pada teman-temanmu di sekolah lalu mengatakan نَحْنُ فِى المَدْرَسَةِ

Itulah pembagian isim dari segi wujudnya, yaitu isim Zhahir dan isim dhamir.

Tweet
Prev Article
Next Article

Related Articles

Contoh Khobar Muqaddam Dalam Quran Contoh Khobar Muqaddam Dalam Quran  …

Contoh Khobar Muqaddam Dalam Quran Surat Al-Baqarah

Kenapa Lafad Allah Dibaca Kasrah Pada Surat Ibrahim Ayat 2
Kenapa Lafad Allah Dibaca Kasrah Pada Surat Ibrahim Ayat 2 …

Ini Jawabannya, Kenapa Lafad Allah Dibaca Kasrah Pada Surat Ibrahim Ayat 2

Leave a Reply

Cancel reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Cari Disini

Post Terbaru

  • Cara Terbaru Daftar Gratis Ongkir XTRA Shopee untuk Penjual
    Cara Terbaru Daftar Gratis Ongkir XTRA Shopee …
  • Jawaban Apa Benar Jualan di Shopee Rugi
    Apa Benar Jualan di Shopee Rugi ?
  • Mufrodat Surat An Nisa Ayat 36 Lengkap
    Arti Surat An Nisa Ayat 36
  • Arti Perkata Surat An-Nisa Ayat 34
    Arti Perkata Surat An-Nisa Ayat 34 Lengkap …
  • Ulasan Oppo Reno 4 Spesifikasi dan Harga Terbaru
    Oppo Reno 4 Spesifikasi dan Harga

Baca Juga Yang Ini

  • https://adinawas com/cara-membuat-garis-pembatas-dan-ruler-di-microsoft-word html
  • https://adinawas com/hukum-bacaan-izhar-pada-surat-yasin-dan-penjelasannya html
  • https://adinawas com/surat-al-imran-ayat-133-dan-134-latin-dan-kandungannya html
  • https://adinawas com/surat-al-maidah-ayat-8-dan-arti-perkatanya html
  • https://adinawas com/mufradat-surah-fatir-ayat-32-33 html

Belajar Bahasa Inggris Dan Arab

Copyright © 2023 Belajar Bahasa Inggris Dan Arab